11.12.2011

Cara Membuat Blog Menjadi Dofollow - Blog Dofollow

Banyak sobat blogger yang membuat blog menjadi dofollowhanya untuk mendapatkan komentar yang banyak. Selain itu menurut mereka blog dofollow akan menghasilkan pengunjung yang banyak dan terus setia berkunjung dan bahkan berkomentar di blognya,baca juga disini >>  Arti Blog Dofollow dan Blog Nofollow


skrg silakan ikuti tutorial berikut di bawah ini:


1. Login ke akun blogger sobat.
2. Pergi ke tab rancangan, lalu pilih edit html.
3. Centang expand template widget, lalu cari kode berikut:



<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>


4. Hapus kode yang berwarna biru di atas, sehingga kodenya akan menjadi seperti ini:


<a expr:href='data:comment.authorUrl'><data:comment.author/></a>


5. Lalu cari kode berikut ini:


<a expr:href='data:backlink.url' rel='nofollow'><data:backlink.title/></a>


6. Kemudian hapus kode yang berwarna Biru di atas, sehingga kodenya akan menjadi seperti ini:


<a expr:href='data:backlink.url'><data:backlink.title/></a>


7. Simpan template.
Selamat anda sudah selesai merubah/membuat blog anda menjadi dofollow.
silahkan coment karena blog ini juga sudah dofollow.







Widget By: [Amazing web]

Masukan email anda jika ingin berlangganan setiap tulisan terbaru blog ini:


Delivered by FeedBurner

1 komentar :

Uem Cuters mengatakan...

Saya coba terapkan gan, trims ya. Ditunggu kunjungannya...